Arsitek Marina Bay

Nama dari Ridwan Kamil cukup dikenal sebagai arsitek Marina Bay Singapura, Namun Selain itu konsep arsitekturnya dirancang oleh Moshe Safdie. perancangan untuk konsep arsitek Marina Bay Singapura guna menginspirasi desain masa depan yang lebih kompleks secara keseluruhan.

Baca Juga Artikel Singapura Lainnya dari Transfez

Cara Top Up Saldo di Aplikasi Transfez Singapura
Mengenal Tradisi Singapura
Makna Lambang Negara Singapura
Arti Bendera Singapura dan Sejarahnya
Daftar Pemimpin Singapura

Moshe Sadie salah satu arsitektur dari tiga menara yang telah terinspirasi oleh adanya tumpukan kartu lima puluh lima tingkat di dalam pola karakteristiknya. Sehingga membuat penampakan dari Marina by sands terlihat begitu megah dan mewah.

Gambaran umum Arsitek Marina Bay Singapura

arsitek marina bay singapura

Marina Bay sands merupakan Kompleks raksasa yang telah didominasi secara keseluruhan wilayah bayfront dan juga menampilkan ciri khas di bagian Langit Kota. Lokasi ini telah diresmikan sejak tahun 2010 Dan banyak dikunjungi oleh wisatawan asing ataupun lokal sebagai tempat wisata.

Di Marina bay sands ini kamu bisa mengunjungi dan menjelajahi resor terpadu raksasa dengan Luasnya sekitar 155000 meter persegi. Ketersediaan fasilitas di Marina bay sands diantaranya hotel, bioskop, pusat konvensi, museum, Restoran Selebriti, event Plaza dan berbagai macam toko.

Konsep Arsitek Marina Bay Singapura

Menara yang dimiliki oleh marina baydengan kemiringan akan tetapi tetap berdiri lurus di atas kaki yang menjadikan tampilan untuk kompleks yang satu ini terlihat lebih unik, di bagian tower 1 khususnya dengan mengusung kemiringan 26 derajat. Arsitek Marina Bay yang digunakan pada marina bay ini mengikuti prinsip feng shui yang berfungsi guna menciptakan keseimbangan energi secara lebih sempurna dan untuk meningkatkan harmonisasi dengan lingkungan sekitar.

Angka 26 dari kemiringan Tower Jika diperhatikan pada menara satu ini ini dianggap menciptakan kesejahteraan karena apabila kedua angkanya ini ditambahkan maka akan menghasilkan angka 8 sebagai angka keberuntungan. tiga menara yang telah berdiri sebagai modul Individual namun tetap satu di level 23 Dan di bagian atas menara oleh kantilever sky park memiliki ketinggian 200 m di atas kota.

Ruang Langit Marina Bay

Bangunan yang satu ini ini memang menampilkan keajaiban pada teknik arsitek Marina Bay dan pembuatan desainnya, sehingga tidak heran jika Marina Bay sangat ramai kunjungan. Bahkan tempat ini sempat menjadi fitur di dalam sebuah episode Megastructures, salah satu serial dokumenter dari televisi National Geographic.

Arsitek yang Merancang Marina Bay sands

Arsitek Marina Bay Singapura digarap oleh Mose safdie yang membuat penampilan rancangan pada bangunan ini terlihat lebih menawan. Marina bay sands memiliki tiga menara landai yang menjulang pada ketinggian 194 m diatas permukaan tanah dan juga dihubungkan pada puncaknya skypark yang sangat luas.

Di tempat inilah kamu bisa melihat taman yang memungkinkan semua pengunjungnya untuk bisa menikmati pemandangan dari 360° di langit kota. Selain itu juga tersedia jalur jogging, kolam renang Infinity, observatorium publik, hingga tersedianya ruang publik berkantilever terbesar di dunia.

Marina Bay Sebagai Museum Penuh Keajaiban

Arsitek Marina Bay Singapura telah membuat bangunan ini memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan asing. Salah satunya dengan tersedianya artscience museum yang memiliki bentuk seperti bunga teratai mekar dan telah dilengkapi dengan adanya air terjun dramatis.

Pembuatan kelopak-kelopak pada bangunan ini di desain menjulang dengan ketinggian yang berbeda antara satu dan yang lainnya. Selain itu bangunan juga dilapisi dengan polimer yang seringkali digunakan pada kapal pesiar guna mewujudkan sensasi yang berbeda dibandingkan dengan tempat lain.

Pertunjukan Cahaya di Marina Bay

Tidak akan lengkap Jika datang ke Singapura tidak menyaksikan Spectra A Light and water Show dengan kemeriahan dari segi visual yang dilangsungkan di Marina Bay. Dengan melihat keindahan pertunjukan lampu di malam hari, arsitek Marina Bay tidak mematok harga kunjungan bagi setiap wisatawan ataupun penduduk lokal yang datang kemari.

Spectra Light and water Show menceritakan tentang riwayat Singapura melalui pagelaran seni musik, cahaya dan air yang mampu memikat semua pengunjung dalam waktu 15 menit saja.

Pertunjukan cahaya yang satu ini ini adalah pertunjukan pertama di dunia dengan memadukan ketiga elemen dan menggunakan Prisma kaca berlaminasi ketinggian 12 m serta teknologi air mancur yang sangat canggih, hal ini juga termasuk busur giroskopik, piramida, ada efek lahar dan kabut, serta cat lurus.

Marina Bay Menciptakan Kenangan Romantis

Berkunjung ke Marina Bay dapat dilakukan pada siang hari ataupun malam hari yang selalu membuat pengunjungnya merasa terpesona pada saat menyaksikan warna langit yang selalu berubah karena terpantul pada permukaan mengkilap sebagai keajaiban arsitekturnya. Arsitek Marina Bay Singapura juga membuat jembatan yang digunakan untuk pejalan kaki dan menghubungkan antara Marina senter dan Marina South.

Arsitek Marina Bay Singapura ini merupakan desain heliks ganda yang sangat khas di bagian struktur baja tahan karat dan dirancang menyerupai untaian DNA. Bahkan empat anjungan pengamatan yang ada di sepanjang jembatan 280 m telah menyuguhkan pemandangan yang sangat menawan dari garis langit kota dan bisa mengabadikan kenangan di jembatan tersebut.

Rute Transportasi Menuju ke Marina Bay Sands Singapura

Kunjungan ke Marina Bay bisa dengan menggunakan transportasi umum MRT, bus ataupun taksi. Inilah rute transportasi yang dapat kamu gunakan untuk bisa sampai ke lokasi wisata Marina Bay Singapura:

1. MRT Singapura

Jika kamu memilih menggunakan MRT Singapura maka bisa dimulai dengan berjalan kaki 10 menit dari stasiun MRT Prominade di jalur lingkar. Selain itu melalui Stasiun MRT bayfront di jalur pusat kota dan juga jalur lingkar.

Dengan menggunakan layanan transportasi umum maka akan jauh lebih memudahkan kamu untuk tiba di lokasi wisata Marina Bay sand Singapura. Sebab Stasiun terdekat Marina Bay ini hanya membutuhkan beberapa menit saja untuk berjalan kaki.

2. Bus

Apabila lebih nyaman menggunakan bus untuk berkunjung ke Marina bay sands Singapura maka kamu harus memilih halte yang tepat dan kode transportasi umum bus, silakan untuk top bus dengan kode 035 11 dari Marina by sand MICE. Selain itu juga bisa menggunakan bus dengan kode 035 19 dengan lokasinya berseberangan dari Marina bay sands.

Download Aplikasi Transfez

Aplikasi Transfez bisa bantuin kamu untuk transfer uang ke luar negeri dengan lebih cepat, hemat, dan efisien. Transfez Bisnis juga bisa bantuin bisnis kamu dalam melakukan transaksi ke luar negeri loh. Untuk kamu yang ingin mengirim uang ke sanak saudara yang berada di luar negeri karena sedang menjalankan pendidikan, bekerja, ataupun traveling, Transfez akan siap membantu. Aplikasi ini tersedia di Android dan juga iOs. Download sekarang!

google play store   350px appstore

Demikianlah beberapa penjabaran mengenai arsitek Marina Bay Singapura sebagai lokasi wisata. Marina Bay menawarkan desain yang sangat menarik untuk dikunjungi.